Foto kedua memperlihatkan bocah lelaki yang dengan santainya merokok sambil bermain mobil-mobilan. Kedua foto ini diberi headline ‘Parenting Fails’ di situs yang memuatnya. Arti harafiahnya kira-kira adalah ‘kegagalan orang tua mendidik anak’.
Foto-foto ini sontak menjadi bulan-bulanan kritik terhadap Indonesia dan tentunya memberikan kesan amat buruk Indonesia di mata dunia internasional. Bahkan kabarnya anak dalam foto kedua pernah diwawancarai oleh media asing gara-gara foto tersebut.
Kalau sudah begini, adakah yang harus disalahkan?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar